
Yudisium Fakultas Syari’ah dan Adab UNUGIRI 2023, Dekan Berpesan: Berbanggalah dan Cintai Almamater UNUGIRI
Prodi Hukum Ekonomi Syari’ah UNUGIRI telah melaksanakan yudisium ke XXVII pada Hari Rabu (27/09/2023). Acara yudisium dimulai pada pukul 08.00 WIB di Gedung Rektorat lantai 3 Universitas Nahdlatul Ulama Sunan Giri Bojonegoro. Yudisium merupakan studi tahap akhir dengan pengumuman nilai…









